Main Article Content

Abstract

Tujuan penelitian  ini adalah untuk mengetahui pengaruh fraud diamond dalam memprediksi kecurangan laporan keuangan. Dalam penelitian in fraud diamond di ukur dengan 4 indikator yaitu pressure, opportunity, rationalization dan capability.  Populasi dalam penelitian ini adalah perushaaan Perbankan yang ada di BEI tahun 2017-2018, sampel penelitian berjumlah 62 data sampel, namun berdasarkan purposive sampling maka data sampel yang sesuai dengan kriteria adalah sebanyak 50 data sampel. Teknik analisis menggunakan analisis regresi linear berganda dengan alat bantu SPSS versi 20.0. hasil penelitan adalah (1) External Pressure, Rationalization dan Capability tidak berpengaruh terhadap kecurangan laporan keuangan, (2) Financeial Pressure dan Opportunity berpengaruh terhadap kecurangan laporan keuangan, dan namun secara simultan variabel External Pressure, financial pressure, opportunity, rationalization dan capability berpengaruh signifikan terhadap kecurangan laporan keuangan, sehingga dapat efektif untuk mendeteksi keucarang laporan keuangan.


 

Keywords

Fraud Diamond, Memprediksi Kecurangan, Perusahaan Perbankan

Article Details